Apa Itu Jump Link
Jump link adalah lompatan ke link yang berada di bagian paragraf lain sehingga pembaca tidak perlu capek-capek scroll kebawah untuk membaca artikel di paragraf berikutnya.Apa fungsi jump link
Jump link sangat berguna untuk memudahkan pembaca dalam membaca artikel di blog atau bisa juga sebagai menu navigasi yang membagi paragraf sesuai dengan kategorinya masing-masing.Bagaimana cara membuat jump link di postingan
Artikel pembuka di atas adalah contoh penerapan jump link, nah di bawah ini cara membuat jump link di dalam postingan:Susunannya seperti di bawah ini:
<a href="#linkyangdiklik">menuju ke bawah</a>
<div id="linkyangdiklik:>Link Tujuan</div> ini adalah tujuan link setelah di klik
contoh penerapannya seperti di bawah ini
menuju ke bawah
Artikel contoh jump link
Tujuan link
jadi terlebih dahulu kita harus membuat perintah <a href='#link'>link</a> *)#link bisa diganti sesuai keinginan anda
setelah itu kita membuat tujuannya dengan kode <div id="link"></div> jika anda tidak ingin ada tulisan di dalamnya atau <div id="link">tujuan link</div>
Kembali keatas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar